Laga pembuka grup B mempertemukan tim tuan rumah lainnya, Austria kontra Kroasia. Senasib dengan Swiss, Austria juga ditaklukan oleh lawannya. Kroasia yang menghempaskan Inggris di babak kualifikasi menang tipis 1-0 lewat titik penalti luca modric pada menit 4.
Sementara laga kedua grup B mempertemukan Polandia versus Jerman. Jerman memenangi laga klasik ini dengan skor 2-0. Kedua gol tim panser Jerman dicetak oleh Lucas Podolski, striker kelahiran Polandia. Podolski sendiri tidak terlalu berlebihan merayakan ke dua buah gol yang dibuatnya. Sebuahhasil yang positif buat skuad panser Jerman
No comments:
Post a Comment